Tetap Menyenangkan, Belajar Fisika Secara Daring
Hampir 9 bulan pelajar di Indonesia khususnya di SMK Pasim Plus Kota Sukabumi melakukan pembelajaran Daring (Pembelajaran Dalam Jaringan/ Online). Pembelajaran daring ini dianggap sebagai pilihan terbaik di masa pandemi seperti sekarang ini. Namun tentu saja pembelajaran daring memiliki tantangannya sendiri, apalagi untuk pembelajaran Fisika di SMK. Banyak siswa SMK yang beranggapan pelajaran Fisika itu…